Agama dan Manusia Menurut Feuerbach

agama dan manusia menurut feuerbach
Agama dan Manusia menurut Ludwig Feuerbach

AGAMA DAN MANUSIA MENURUT FEUERBACH-https://linguag3.wordpress.com


Agama dan Manusia Menurut Feuerbach

Salam kopi sola

Sepenggal coretan pandangan Feuerbach tentang Agama dan Manusia, semoga menambah bahan analisis dan pembelajaran buat kita

Feuerbach melihat Agama sebagai suatu hasil Alienasi iya yakin bahwa dengan semakin berkembangnya pengetahuan dan kembalinya manusia pada dirinya, dengan sendirinya agama akan terangkat dan runtuh, ia berpendapat bahwa manusia mempunyai dua eksistensi, eksistensi luhur dan eksistensi rendah. Eksistensi luhur adalah eksistensi yang mencintai kebaikan dan melakukan kebaikan sedangkan eksistensi rendah merupakan eksistensi yang muncul ketika berada dalam suatu komunitas dibawah tekanan yang ada disekitarnya, manusia cenderung melakukan pencurian, pengkhianatan dan perilaku rendah lainnya setelah manusia mengalami frustasi dalam upaya mempertahankan eksistensi luhurnya dibawah tekanan lingkungan sekitar. Maka ia pun bergerak menuju eksistensi rendahnya dan melihat eksistensi luhur sebagai hal yang khayali dan menganggapnya hal yang utopis, sembari manusia menjauhinya dan mencari alasan alasan untuk menjustifikasi tindakannya itu
Demikian sekilas Agama dan Manusia  Menurut Feuerbach semoga dapat menambah khazanah pengetahuan kita semua :mrgreen: